Sosialisasi Persiapan Pelaksanaan Pembayaran Tunjangan Kinerja Melalui Aplikasi Gaji Web
Bertempat di Ruang Media Center Pengadilan Agama Enrekang, telah dilaksanakan Sosialisasi Persiapan Pelaksanaan Pembayaran Tunjangan Kinerja Melalui Aplikasi Gaji Web secara daring atau melalui aplikasi Zoom Meeting
@ptamakassar